5 Destinasi Wisata Ini Bakal Bikin Kamu Makin Cinta Batik
Hari Batik Nasionaldiperingati setiap tanggal 2 Oktober. Sejak tahun 2009, UNESCO menetapkan batiksebagai Warisan Budaya Takbenda. Beralamat lengkap di Tebet, Jakarta Selatan, Rumah Batik Palbatu merupakan destinasi wajib bagi kamu yang tak hanya ingin melihat-lihat koleksi indah kain batik, melainkan juga tertarik belajar caranya membatik. ADVERTISEMENT SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT Jangan lupa untuk mengunjungi Sentra Batik Trusmi jika kamu sedang berada di Cirebon. Destinasi wisata ini merupakan salah satu sentra batik terkenal di Indonesia dan menjadi yang terbesar di Kota Cirebon, Jawa Barat. Di sana pengunjung bisa membuat motif batik terkenal yang menjadi ikon Kota Cirebon, motif Megamendung. Nantinya, perajin batik akan mengajarkan kamu teknik membatik yang telah dilakukan secara turun-temurun oleh perajin di sana. Berlokasi di Jalan Cigadung Raya Timur, Kota Bandung, Rumah Batik Komar adalah destinasi eduwisata yang memiliki beragam koleksi produk batik dan memberikan wisata edukasi terkait batik. Beralih ke Yogyakarta, mari menjelajahi pesona Kampung Batik Giriloyo yang beralamat lengkap di Wukirsari, Bantul, DIY. Destinasi wisata batik terakhir adalah Museum Batik Indonesia yang berlokasi di Taman Mini Indonesia Indah (TMII), Jakarta Timur.Daftar Isi
Untuk memperkuat perasaan cinta pada budaya batik, CNNIndonesia.comtelah membuat daftar rekomendasi wisata batik yang bisa kamu kunjungi. Objek wisata ini dimulai dari museum hingga sentra batik.1. Rumah Batik Palbatu, Jakarta
Tak hanya wisatawan lokal yang suka berkunjung ke sini, banyak juga wisatawan mancanegara yang menghabiskan waktu mereka mengikuti kelas-kelas batik yang diadakan setiap harinya, kecuali pada hari libur dan Minggu.
Dengan mengikuti kelas dan membeli produk yang ditawarkan Rumah Batik Palbatu, kamu juga turut berkontribusi dalam usaha pemberdayaan teman-teman disabilitas, masyarakat setempat, hingga penyintas kanker.Pilihan Redaksi 7 Oleh-Oleh Khas Jogja di Malioboro, Batik hingga Bakpia Kukus
5 Rekomendasi Museum Aesthetic di Jogja untuk Dikunjungi
30 Kata-Kata Hari Batik Nasional 2 Oktober 2024 yang Inspiratif
2. Sentra Batik Trusmi, Cirebon
Hal istimewa lainnya, Sentra Batik Trusmi merupakan kawasan yang menjadi ikon ekonomi kreatif Kota Cirebon sejak sangat lama, yakni sejak abad ke-14.Suasana sentra batik Trusmi, Cirebon, Jawa Barat. (CNN Indonesia/Endro Priherdityo)
Ada 5 tahapan yang akan dipelajari saat belajar membuat batik Cirebon, yakni proses lengreng (menggambar pola/sketsa), esen-esen (menebalkan garis), proses penembokan, proses pewarnaan, hingga proses lorot (pelunturan).
Aktivitas lain yang bisa dilakukan selain membatik adalah jalan-jalan keliling kawasan Batik Trusmi menggunakan becak sambil belajar mengenai sejarah kawasan tersebut. Kamu bisa melihat gedung-gedung bersejarah yang memiliki riwayat hubungan erat dengan sejarah batik Cirebon.
Lalu, kamu tentunya bisa berbelanja batik! Ada begitu banyak koleksi batik berkualitas tinggi yang mereka tawarkan.
Tiket masuk ke kawasan Sentra Batik Trusmi gratis, sehingga jangan sia-siakan kesempatanmu untuk belajar lebih banyak tentang batik.Lihat Juga :
Kebaya dalam Mesin Waktu dari Abad 16 dan Kekinian
3. Rumah Batik Komar, Bandung
Pengunjung dapat mengikuti berbagai kegiatan, mulai dari tur proses membatik, mendapat presentasi tentang sejarah dan serba-serbi batik, hingga melakukan praktik langsung membuat batik cap dan batik tulis.
Di tempat ini, pengunjung bisa melihat lebih dari 10 ribu sketsa batik karya Komarudin Kudiya sang pemilik, baik dalam bentuk dokumentasi fisik maupun digital. Terdapat pula pameran 150 desain batik yang telah mendapatkan sertifikasi hak cipta.
Jika tertarik mengikuti kelas membatik yang ditawarkan Rumah Batik Komar, siapkan kocek mulai dari Rp170 ribu per orang untuk praktik membatik 1 warna. Reservasi bisa dilakukan melalui situs resmi Batik Komar.4. Kampung Batik Giriloyo, Yogyakarta
Ilustrasi. Di Kampung Batik Giriloyo, Bantul, DIY, pengunjung bisa belajar membuat batik. (ANTARA FOTO/Syailendra Hafiz Wiratama)
Kampung Batik Giriloyo adalah destinasi wisata edukasi yang menawarkan aktivitas belajar dan belanja batik. Pengunjung bisa belajar membatik secara langsung dari pemandu yang merupakan perajin batik di Kampung Giriloyo.
Nantinya pengunjung akan diberikan sehelai kain putih kecil (mori) dan canting sendiri, lalu mulai belajar memproses kain mulai dari mewarnai hingga proses mbabar (mengeringkan kain dengan cara diangin-angin).
Paket wisata membatik minimal diikuti oleh 5 peserta dengan kapasitas maksimum 500 peserta. Nantinya pengunjung akan dikelompokkan ke dalam grup-grup kecil untuk belajar membatik bersama.
Katalog paket wisata batik dapat diakses lebih lengkap dengan cara menghubungi nomor kontak yang tersedia di laman resmi mereka.
Selain membuat batik, pengunjung pun bisa berbelanja sekaligus menikmati sajian khas Kampung Giriloyo dan Imogiri, yakni Pecel Kembang Turi.Lihat Juga :
2 Negara yang Pernah Klaim Batik dan Bikin Indonesia Terusik
5. Museum Batik Indonesia
Mulai dibangun pertama kali pada 2014 oleh Kemendikbud Indonesia dan selesai pada 2018, ruang pameran tetap museum ini terbagi menjadi 7 bagian. Di antaranya adalah Ruang Sejarah Batik Nusantara, Ruang Khazanah Batik Nusantara, Ruang Teknik Pembuatan Batik, Ruang Penggunaan Batik secara Tradisional, Ruang Perkembangan Batik, Galeri Kemasyuran, dan Ruang Kesimpulan.
Selain dapat melihat pameran koleksi batik dan menjelajah sejarah batik, pengunjung juga dapat mengikuti lokakarya (workshop) pembuatan canting cap kertas hingga praktik batik tulis menggunakan pewarna alam.
相关推荐
-
Budi Arie Jamin Warung Kecil Tak Tergusur Kopdes
-
Inspiratif! Dokter Yanuar Lulusan Tercepat S3 Kedokteran dengan IPK 4,00
-
艺术设计留学需要什么条件?
-
Excelso Societe, Budaya Baru Kuliner dan Kopi dengan Suasana Modern
-
Catat! Metrodata (MTDL) Bagikan Jadwal Pembagian Dividen Rp294,64 Miliar
-
Ratna Sarumpaet Akan Jalani Pledoi, Berkas Setebal 108 Halaman
- 最近发表
-
- Digelar Sore Ini, RUPST Telkom Bahas Dividen, Buyback, Hingga Perombakan Pengurus
- 世界动画专业大学排名前十强
- 北欧室内设计留学院校有哪些?
- Olah TKP Penemuan Jasad Purnawirawan TNI Ungkap Teka
- KPK Belum Bisa Sampaikan Keberadaan Eddy Sindoro
- Prabowo Mau Retreat Kepala Daerah Terpilih, Istana: Biar Kompak dan Paham Arah Pembangunan Negara
- Olah TKP Penemuan Jasad Purnawirawan TNI Ungkap Teka
- Harga Gabah Resmi Naik Rp 500, Pengamat Berikan Respon Positif
- Bandara Soekarno
- Harga Gabah Resmi Naik Rp 500, Pengamat Berikan Respon Positif
- 随机阅读
-
- Saham Telkom Berhasil Menanjak 1,43% Jelang RUPST
- Kepala BGN: Prabowo Sedih Banyak Anak Indonesia Belum Kebagian Makan Bergizi Gratis
- Sejarah Ramen, Mi Berkuah dari Jepang yang Dicintai Banyak Orang
- Jerman Muak, Sebut Hanya Sanksi Inilah Kunci Menundukkan Rusia
- Telkomsel Prabayar Berubah Jadi Simpati, Begini Nasib Pelanggan!
- 英国aa建筑学院硕士申请指南
- Tukin Dosen Tak Kunjung Cair, Mau Jadi World Class University tapi Gaji Cuma Rp2 Jutaan!
- 配饰设计专业留学生如何创作一本优秀的作品集?
- Fenomena Equinox Terjadi di Indonesia Hari Ini, Apa Dampaknya?
- Pemerintah Akan Beri Sanksi BUMN & Kontraktor EPC Jika Langgar Kewajiban TKDN di Industri Hulu
- Saksi Prabowo Tak Bisa Buktikan Apapun, Kata Yusril
- Spesifikasi Tank Amfibi LVT
- 7 Sayuran Ini Tinggi Protein, Cocok buat Hempaskan Lemak Perut
- 美国的美术学院有哪些?
- 高考后出国留学费用需要多少?
- 艺术管理专业留学院校推荐——卡内基梅隆大学
- Erick Thohir Buka Peluang BUMN Selamatkan Sritex, Tunggu Putusan Hukum Final
- 中央圣马丁艺术与设计学院研究生专业介绍
- 高考后出国留学费用需要多少?
- 美国高校设计专业排名TOP5
- 搜索
-
- 友情链接
-
- quickq最新版本安卓下载
- quickq官方下载app
- quickq电脑版官网下载
- quickq最新官网地址
- quickqios官网
- quickq账号购买
- quickq充值页面
- quickq怎么付费
- quickq官方安卓版下载
- quickq加速器官方
- quickq充值最简单三个步骤
- quickq官网充值
- quickq网站是多少
- quickq免费下载
- quickq最新官方下载
- quickq最新版本
- quickq手机版免费下载
- quickq费用
- quickq官网下载电脑版官方
- quickq.apk
- quickq梯子
- quickq官网下载电脑版最新
- quickq官网下载apk
- quickq下载官网免费
- quickq加速器官网链接
- quickq安卓官网下载
- quickq会员共享
- 苹果手机怎么下载quickq
- quickqios版免费下载
- quickq手机端下载地址
- 快客quickq官网下载
- quickq会员价格
- quickq安卓版免费下载
- quickq加速永久免费
- quickq官网ios手机下载
- quickq充值入口
- quickq加速永久免费
- 怎么下载quickq苹果版
- quickq苹果版ios
- quickqapp苹果版
- quickq快客加速器
- quickq下载app
- quickq苹果手机下载
- quickqapp苹果版
- quickq官网进入
- quickq是干什么的
- quickq苹果版怎么下载
- quickq电脑版怎么用
- quickq app
- quickqios版本
- quickq中文版下载
- quickq网站是多少
- quickq加速器官网官网
- quickq充值中心
- quickq加速器下载安卓
- quickq加速器官网js7
- quickq充值多少
- quickq收费
- quickq网页版入口
- quickq最新官网
- quickqjs7官网
- quickq加速器在哪下
- quickq加速器官网知乎
- quickq网站
- quickq官网入口
- quickq app 下载
- quickq快客官网
- quickq苹果app下载
- quickq下载官方苹果
- 官方正版quickq加速器
- quickq安卓下载地址
- quickq ios
- quickqios版本
- quickq梯子
- ?quickq
- quickq登录不了
- quickq官网下载安卓版
- quickq官网下载安卓最新
- quickq app
- quickq
- quickq官网下载苹果手机
- quickq快客加速器官网
- quickq在哪下载
- quickq客户端下载
- quickq下载app
- quickq官网下载电脑
- quickq加速器下载
- quickq充值不了的原因是
- quickq.net
- quickq苹果版ios
- quickq官网多少
- quickq苹果版下载
- quickq加速器官网官网
- quickq快客官网苹果下载
- quickq是啥
- quickq充值入口在哪里